Lanjut ke konten

Review : Daihatsu Luxio D

12/06/2012

Image

Selama hampir 2 minggu, juragan bladeus mendapatkan kendaraan dinas Daihatsu Luxio Type D keluaran tahun 2010
Luxio ini, masih satu gen dengan kendaraan niaga andalan Daihatsu, yaitu Gran Max
Sewaktu awal menggunakan Luxio ini, penulis sangat senang, karena penulis memang senang dengan model-model van JDM (Japanese Domestic Market) terlebih juragan bladeus mendapatkan mobil yang sudah mengaplikasi velg racing 17″ dan transmisi triptronic :mrgreen:

Image

Kesan pertama dengan Luxio adalah Leegaaaa……, karena kabin terkesan lebar dan tinggi, sewaktu juragan mengendarainya, ada rasa kagok karena tidak terbiasa dengan posisi tongkat persneling yang berada di dashboard

Mesin 1500 cc yang diaplikasikan ternyata cukup lumayan untuk membuat luxio berlari, tarikan bawah lumayan terasa, walaupun di putaran menengah-atas tenaga terasa ngemposs…

Image

Karena 1 gen dengan kendaraan niaga Gran Max, kaki-kaki Luxio terasa kaku dan keras, terlebih kalau menyetir sendirian, pengemudi akan diajak ajrut-ajrutan karena kerasnya shockbreaker, untuk stabilitas manuver, jangan berharap banyak dari van ini, di kecepatan 120 kph, setir mulai terasa bergetar dan saat menikung dikecepatan 80 kph gejala limbung & understeer sangat terasa (walaupun sudah mengaplikasikan velg 17″)

Untuk konsumsi bahan bakar, Luxio berada lebih irit daripada Kijang Kapsul 1800 cc EFI tetapi lebih boros daripada Avanza (sekitar 1:11)

Setelah 12 hari mengendarai Luxio Type D, akhirnya juragan bladeus menukar kendaraan dinas juragan menjadi Avanza Type G 1500cc keluaran tahun 2008
Bagaimana rasanya Avanza, tunggu artikel berikutnya :mrgreen:

SPESIFIKASI MOBIL DAIHATSU LUXIO

Spesifikasi Teknis
D
M
X
X A/T
DIMENSI
Panjang keseluruhan
4.165
Lebar keseluruhan
1.665
Tinggi keseluruhan
1.915
Jarak sumbu roda
2.650
Jarak pijak roda depan
1.440
Jarak pijak roda belakang
1.420
Tinggi dari tanah
180
BERAT
Berat total kendaraan
1.850
KAPASITAS TEMPAT DUDUK
8
PERFORMA
Radius putar minimum
4,7
MESIN
Tipe
3SZ-VE DOHC VVT-I Berpendingin air
Kapasitas silinder
1.495
Jumlah silinder
4 silinder segaris
Jumlah katup
16
Diameter x langkah
72,0 x 91,8
Tenga maksimum
97 / 6.000
Torsi maksimum
13,7 / 4.400
Sistem bahan bakar
EFI (Electronic Fuel Injection )
Bahan bakar
Bensin Tanpa Timbal
Kapasitas tangki bahan bakar
43
TRANSMISI
Tipe
Manual, 5 kecepatan maju
Otomatis, 4 kecepatan maju
Gigi 1 : 3,769
Gigi 1 : 2,731
Gigi 2 : 2,045
Gigi 2 : 1,526
Gigi 3 : 1,376
Gigi 3 : 1,000
Gigi 4 : 1,000
Gigi 4 : 0,693
Gigi 5 : 0,838
Mundur : 4,128
Mundur : 2,290
Rasio gigi akhir
4,875
5,125
SISTEM KEMUDI
Tipe
Rack & Pinion dengan Power Steering
REM
Depan
Cakram (Disc) berventilasi dengan booster
Belakang
Drums, leading & trailing
Rem parkir
Mekanis pada roda belakang
SUSPENSI
Depan
McPherson struts dengan per keong
Belakang
5 link, rigid-axle dengan per keong
BAN
195/65 R15
Velg Standard
Velg alloy
KESELAMATAN
Seatbelts 3-point ELR
Depan & Baris ke-2
Depan, Baris ke-2 & Baris ke-3
Anti-Lock Braking System (ABS)
Ada (Optional)
30 Komentar leave one →
  1. bejo permalink
    12/06/2012 1:36 AM

    Ahirnya pakai mobil ter……banyak 😀

    Suka

  2. 12/06/2012 6:42 AM

    pelg wes gentenan, Ben

    Suka

  3. Aa Ikhwan permalink
    12/06/2012 7:37 AM

    Ajib.. Luxio emang luas dalemannya :mrgreen:

    Suka

  4. 12/06/2012 7:40 AM

    dibandingkan milk choco shoknya lbh kaku ya mas.
    semoga bisa punya satu biji suatu hari nanti

    Suka

  5. adyudha permalink
    12/06/2012 7:57 AM

    share aja juragan.
    klo menurut ane angka speedo 120 kph ngga menunjukkan kecepatan sebenarnya.
    hal ini dikarenakan kaki2 luxio agan udah make 17″.

    bentar ane maka dulu :hammer:

    Suka

  6. 12/06/2012 8:15 AM

    next artkel : ijeh enak apanza 1.5 :mrgreen:

    Suka

  7. 12/06/2012 8:17 AM

    kanggo keluarga rekomend ora ben?

    keep brotherhood,

    salam,

    Suka

    • 12/06/2012 12:07 PM

      tergantung jumlah keluarganya om
      lak suami-istri dengan anak 2 ga rekomen, soalnya mubajir, mending sedan / yg paling besar avanza
      kalau anak lebih dari 4 baru rekomen om 🙂

      Suka

  8. 12/06/2012 9:47 AM

    yang kusuka adalah penempatan perseneng di dashboar membuat ruang diantara dua jok depan terasa sedikit lega, cmiiw

    Suka

    • 12/06/2012 12:09 PM

      sebenarnya ruang diantara jok luxio sempit mas, soalnya jok depan sedikit ke tengah (ga mepet pintu) karena di ruang kaki, injekan gas sedikit ketengah akibat spakbor roda depan

      Suka

  9. 12/06/2012 11:28 AM

    mantap

    Suka

  10. Yudakuzuma permalink
    12/06/2012 5:14 PM

    kalo menurut ane saat di 50-60 kpj ke atas larinya cepet banget tapi kalo sudah 110kpj baru agak lemot sampai topspeed…. 😀
    soal limbung ini lucunya ada beda2 opini, punya ane nggak limbung tapi ada juga luxio lain yang limbung. Tapi andaikata limbung bisa tambah swaybar depan agar rigid bermanuver :mrgreen:
    overall reviewnya mantaff….!!! 😛

    Suka

  11. Lambz permalink
    13/06/2012 8:41 AM

    Gan bukan nya Avanza G 2008 itu 1300, kecuali yang S 1500

    Suka

  12. kudalumping permalink
    13/06/2012 8:26 PM

    woh boil aseg 😮

    Suka

  13. extraordinaryperson permalink
    17/06/2012 9:51 PM

    ini versi yang uda ABS blom om ?

    http://extraordinaryperson.wordpress.com/

    Suka

  14. suratmo permalink
    19/01/2013 9:21 PM

    kalo yg tipe M ama X apa ya pada bae gan?

    Suka

Tinggalkan komentar